6 Manfaat Dan Bonus Ketika Ikutan Promo Raize

Di tengah persaingan yang sangat ketat dalam dunia otomotif mobil di Indonesia membuat pabrikan mobil terus melakukan inovasi dalam menghadirkan produk mobil terbaiknya. Salah satunya pabrikan Toyota yang mengeluarkan banyak mobil terbaru. Salah satu mobilnya adalah Raize yang dilengkapi dengan banyak fitur canggih dengan desain yang indah memukau.

Untuk memperkenalkan produk mobil Raize terbarunya maka pihak Toyota mengadakan berbagai promo Raize terbaru. Seperti yang dilakukan oleh dealer resmi Toyota mobil di Jakarta yang mengadakan acara promo Raize Jakarta.

Manfaat Dan Bonus Promo Raize Terbaru

Berikut ini beberapa program promo Raize Jakarta yang terbaru, antara lain :

  1. Cashback

Salah satu promo Raize terbaru adalah pembeli mobil Raize berhak mendapatkan cashback atau potongan harga. Sehingga konsumen bisa mendapatkan uang tunai dari potongan harga yang diberikan.

Namun program cashback ini berlaku pada masa promo Raize terbaru. Sesudah masa promo maka program cashback tak berlaku lagi. Oleh sebab itu, bagi mereka yang ingin mendapatkan cashback dari pembelian mobil Raize bisa membeli pada saat masih harga promo cashback.

  • Gratis kaca film mobil

Bentuk promo pada sebuah kendaraan bermotor roda empat Raize  berbagai macam. Salah satu pemberian secara gratis kaca film mobil setiap pembelian mobil Raize. Hal tersebut tentu saja menarik sehingga konsumen tidak perlu lagi membeli kaca film.

  • Uang muka murah meriah

Pembelian mobil Raize dapat dilakukan secara tunai maupun kredit. Namun porsi yang paling besar di masyarakat Indonesia  tentu saja pembelian secara kredit. Hal tersebut dikarenakan pembelian mobil secara kredit lebih terjangkau dengan cicilan bulanan yang bisa disesuaikan dengan kemampuan keuangan.

Dalam pembelian kredit Raize seseorang tidak bisa dipaksakan. Pastikan cicilan dapat dibayar setiap bulan secara tepat waktu untuk mencegah pembayaran macet hingga mobil terpaksa ditarik oleh pihak leasing.

Namun untuk membeli mobil secara kredit memerlukan prosedur yang ketat. Seperti melampirkan persyaratan fotokopy KTP, rekening listrik, kartu keluarga, slip gaji jika berprofesi sebagai karyawan atau melampirkan struk belanja jika berprofesi sebagai wirausahawan.

Pada dasarnya membeli mobil Raize secara kredit melibatkan pihak ketiga yakni leasing. Leasing membeli mobil Reaze dari pihak dealer. Kemudian  memberikan mobil Raize kepada anda untuk dibayar secara angsuran perbulan.

Adapun besaran angsuran ditentukan  berdasarkan uang muka dan jangka waktu.  Semakin besar uang muka maka semakin kecil cicilannya dan semakin panjang jangka waktunya maka semakin kecil cicilan bulanannya.

Untuk promo Raize terbaru menggunakan uang muka yang murah dan cicilan yang ringan. Hal tersebut tentu saja bertujuan untuk menarik semakin banyak pembeli mobil Raize dari kalangan karyawan maupun pengusaha.

  • Biaya service gratis

Setiap kendaraan mobil mesti dirawat secara baik dan teratur. Seperti dalam penggantian oli mesin mobil setiap bulan dan juga service rutin bulanan. Biaya service bulanan tersebut jika diakumulasikan dengan biaya perawatan lmobil Raize lainnya akan sangat besar.

Oleh sebab itu, sebagian dealer Toyota mobil memberikan program promo Raize terbaru dengan menghadirkan biaya service gratis dalam setiap pembelian mobil Raize baru.  

  • Pemberian asuransi mobil secara gratis

Promo Raize terbaru juga seringkali menghadirkan  pemberian asuransi mobil secara gratis untuk pembelian mobil Raize dalam masa promo. Hal tersebut tentu menggembirakan pengguna mobil Raize. Ketika mobil yang dikendarainya mendapatkan musibah kecelakaan di jalan raya hingga rusak bisa mendapatkan biaya penggantian dari asuransi mobil yang diklaim.

  • Pemberian tivi atau hp gratis

Beberapa dealer Toyota di Jakarta mengadakan program promo Raize Jakarta terbaru yang menarik yaitu setiap pembelian mobil Raize maka pembeli akan mendapatkan tivi atau hp secara gratis. Promo Raize terbaru seperti ini cukup efektif untuk meningkatkan penjualan mobil Raize.

Demikianlah contoh promo Raize terbaru yang biasa dilakukan oleh setiap dealer resmi Toyota untuk meningkatkan penjualan mobil Raize. Dengan adanya promo Raize terbaru tidak membuat setiap karyawan atau pengusaha membeli mobil Raize terbaru.

Tentu ada banyak pertimbangan dalam membeli mobil Raize. Salah satunya adalah kebutuhan. Apakah kehadiran mobil baru dibutuhkan sekarang atau tidak? Jika sangat butuh mobil baru maka  seseorang bisa membeli mobil Raize baru yang sedang dalam masa promo. Pemberian promo Raize terbaru mungkin berbeda-beda tergantung kebijakan dealer. Ada yang memberikan potongan uang muka, diskon cicilan, gratis kaca film, gratis biaya ganti oli mobil, gratis jasa service, hingga gratis bensin selama dua bulan dan lain-lain. Hal tersebut tentu menjadi kewenangan pihak dealer dalam meningkatkan penjualan mobil Raize bekerjasama dengan tenaga penjual dan lembaga leasing.

Previous post Bank BJB Raih Anugerah Banking Service Excellence 2022
Next post Alasan Harus Pakai Tenaga Pasang Kaca